Berita Republika

Sejumlah perguruan tinggi di Indonesia sudah mulai menggunakan simulator dalam proses pembelajaran di bidang kelistrikan dan pembangkit tenaga listrik. Webinar yang dilaksanakan oleh SimGenics Indonesia diikuti sekitar 1.500 peserta dari berbagai kalangan, mulai dari perguruan tinggi baik mahasiswa dan dosen, praktisi yang bekerja di pembangkit listrik, juga pengusaha di bidang pembangkit listrik. Menurut Mr Victor dari SimGenics Amerika Serikat, saat ini di Amerika Serikat sudah lebih dari 200 simulator pembangkit listrik digunakan di kampus-kampus. Dan simulator ini diharapkan sukses digunakan di Indonesia

 

 

Tag : PPSDM KEBTKE, Pembangkit listrik, simulator, operator training simulator (OTS), Simgenics, Simgenics Indonesia, Sertifikasi, Pelatihan, ikhsan amin, pembelajaran daring.

Sumber : Republika

Link : https://republika.co.id/berita/qch174396/kampus-manfaatkan-simulator-untuk-belajar-kelistrikan

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *