Tribun Jawa : Kerjasama DATC dengan politeknik Ujung pandang
Politeknik Negeri Ujung Pandang (PNUP) dan PT DAS Aviation Training Centre (DATC) bersepakat membangun kerja sama kemitraan jangka panjang untuk bersinergi dalam mendukung daya saing program vokasi PNUP bidang Operator Training Simulator (OTS) pembangkit listrik. Jalinan kerja sama oleh kedua belah pihak tersebut dituangkan dalam perjanjian kerja sama yang acara penandatanganannnya dilakukan langsung oleh Pembantu […]