Kerusakan pada Air Boiler dan Pencegahannya

Buih atau Busa Busa disebabkan oleh surface active agent (misalnya sabun); juga ada hubungannya dengan salt content.Yang menyebabkan busa adalah: 1.Solid matter 2.Suspendid matter 3.Suatu kebasaan yang tinggi sekali Kesulitan-kesulitan yang dihadapi karena adanya busa: Kesulitan membaca tinggi permukaan air didalam boiler Karena buih dapat menciptakan percikan yang kuat sehingga mengakibatkan adanya solid yang menempel […]

Bagaimana cara kerja Feedwater atau Boiler Feed Pump (BFP)

Feed Water adalah air umpan utama boiler yang dimulai dari perawatan air kondensat (pencegah terjadinya karat) sesudah daerator (penghilangan kadar oksigen) dan mengalami beberapa perawatan sampai terbentuk steam untuk menggerakkan turbin. Air umpan ini bagian penting dari operasi boiler. Feedwater mengalami 2 treatment yaitu, treatment pertama secara mekanis feedwater dispay-kan dari atas sehingga oksigen (O2) […]

Komponen Utama pada Boiler Pembangkit Listrik

Boiler memiliki komponen utama yang berfungsi untuk menghasilkan uap yang akan digunakan untuk memutar turbin. Pada Simulator SimGenics untuk pembangkit tenaga uap akan dibahas komponen utama dalam boiler sebagai tools. Komponen utama dari boiler adalah: 1. Ruang bakar (Furnace) Ruang bakar adalah tempat terjadinya proses pembakaran bahan bakar untuk menghasilkan kalor yang akan digunakan untuk […]

Mengenal Proses – Sistem Steam Boiler Pembangkit

Sistem boiler terdiri dari: sistem air umpan, sistem steam dan sistem bahan bakar. Sistem air umpan menyediakan air untuk boiler secara otomatis sesuai dengan kebutuhan steam. Berbagai kran disediakan untuk keperluan perawatan dan perbaikan. Sistem steam mengumpulkan dan mengontrol produksi steam dalam boiler. Steam dialirkan melalui sistem pemipaan ke titik pengguna. Pada keseluruhan sistem, tekanan […]