DCS (Distributed Control Sistem) di Dunia Industri

Pada 1980-an, pengguna mulai melihat DCS sebagai lebih dari proses kontrol dasar. Contoh awal dari  Direct Digital Control  DCS aplikasi oleh bisnis Australia  Midac  pada tahun 1981-82 menggunakan perangkat keras yang dirancang R-Tec Australia. Sistem yang dipasang di  Universitas Melbourne  menggunakan jaringan komunikasi serial, yang menghubungkan gedung-gedung kampus kembali ke ruang kontrol “ujung depan”. DCS […]

Manfaat Pelatihan Simulator OTS SimGenics

OTS Simulator SimGenics memberikan manfaat utama yaitu: 1. Traneer dapat melakukan familiarisasi dengan prosedur operasi power plant, sebelum terjun mengoperasikan power plant tersebut secara langsung di lapangan. 2. Meningkatkan kompetensi operator agar mampu untuk menghindari situasi yang berpotensi menimbulkan bahaya, mendiagnosa kondisi operasi yang abnormal dan melakukan troubleshooting.

Perbedaa Kompresor, Fan, dan Blower di Pembangkit

Kompresor Kompresor adalah alat pemampat atau pengkompresi udara dengan kata lain kompresor adalah penghasil udara mampat. Karena proses pemampatan, udara mempunyai tekanan yang lebih tinggi dibandingkan dengan tekanan udara lingkungan (1 atm). Dalam keseharian, kita sering memanfaatkan udara mampat baik secara langsung atau tidak langsung. Sebagai contoh, udara mampat yang digunakan untuk mengisi ban mobil […]

Klasifikisi Turbin Uap Pembangkit

Ada beberapa cara untuk mengklasifikasi turbin, yaitu : Berdasarkan arah aliran uapnya : Turbin aksial, yaitu turbin dengan arah aliran uap sejajar dengan sumbu poros. Turbin radial, yaitu turbin dengan arah aliran uapnya tegak lurus terhadap sumbu poros.   Berdasarkan prinsip aksi uap yang digunakan untuk menggerakkan roda jalan turbin melalui sudu, maka turbi uap […]

Sejumlah Perguruan Tinggi Menggunakan Simulator OTS dari SimGenics

Simulator SimGenics ternyata digunakan dibeberapa kampus dalam bidang kelistrikan dan pembangkit listrik yang ada di Indonesia. Adanya penggunaan simulator ini pada kampus kelistrikan dapat memudahkan mahasiswa untuk memahami proses pembelajaran mahasiswa tidak terpaku pada teori yang diberikan oleh dosen matakuliah. Oleh karena itu adanya simulator OTS Simgenics  ini dapat membantu mahasiswa  dipermudah dalam penggunaan simulator […]

Underground Coal Gasification (UCG)

Merupakan teknologi pemanfaatan batubara yang dilakukan melalui konversi batubara secara in-situ dengan cara menyuntikkan oksigen melalui sumur injeksi untuk membakar lapisan batubara, yang kemudian dihasilkan gas untuk dialirkan melalui sumur produksi. Lalu apa saja keunggulan UCG dibandingkan dengan tambang batubara konvensional? Mengurangi biaya operasional, kerusakan perukaan, mengurangi mining safety issues, dan tidak memerlukan fasilitas gasifikasi […]

Komponen Utama pada Boiler Pembangkit Listrik

Boiler memiliki komponen utama yang berfungsi untuk menghasilkan uap yang akan digunakan untuk memutar turbin. Pada Simulator SimGenics untuk pembangkit tenaga uap akan dibahas komponen utama dalam boiler sebagai tools. Komponen utama dari boiler adalah: 1. Ruang bakar (Furnace) Ruang bakar adalah tempat terjadinya proses pembakaran bahan bakar untuk menghasilkan kalor yang akan digunakan untuk […]

Serah Terima Simulator SimGenics kepada Politeknik Negeri Batam

Politeknik Negeri Batam selaku mitra kerjasama PT. DATC (SimGenics Indonesia) pada 8 Februari 2021 Pukul 13.00 WIB melakukan perpajangan sewa simulator SimGenics (Gas Fire). Adapun pelaksanaan serah terima tersebut dilaksanakan di Politeknik Negeri Batam secara daring dan dipimpin langsung oleh Bapak Fauzun Atabiq,S.T., M.Sc. selaku Ketua Prodi Pembangkit Politeknik Negeri Batam. Kami berharap dengan adanya […]